by humas | Jan 11, 2022 | Rubrik Dosen
Monitorindonesia.com- Pengamat Politik dari Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) Ujang Komarudin menilai, harapan Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia agar Pemilihan Presiden 2024 diundur terlalu berlebihan. Ujang...
by humas | Jan 11, 2022 | Berita
Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI), Universitas Islam Jakarta (UIJ), dan Sekolah Tinggi Agama Islam Nurul Iman (STAINI) resmikan kerjasama di bidang pendidikan pada Kamis (23/12) lalu. Pelaksananaan kegiatan berlangsung di Ruang Serbaguna lantai 2 Universitas...
by humas | Jan 9, 2022 | Rubrik Dosen
Jakarta, Kongkrit.com—Beberapa mahasiswa Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis dari Universitas Al – Azhar Indonesia telah menyudahi Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Yayasan Karya Wirausaha Sinergi (KAWIS). Ditemui media ini, disela-sela kesibukan mereka,...
by humas | Jan 9, 2022 | Berita
Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) melakukan pembinaan kepada mahasiswa yang meraih beasiswa. Pembinaan ini dilakukan dengan metode Hybrid yang dilaksanakan pada Jumat, (07/11) lalu pukul 09.00- 11.30 WIB. Acara ini diadakan secara offline di Ruang Serbaguna Lt. 2,...
by humas | Jan 8, 2022 | Rubrik Dosen
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Program studi (prodi) menjadi salah satu pertimbangan dalam memilih tempat kuliah bagi para calon mahasiswa. Minat dan bakat, juga selalu dikaitkan dengan prodi yang dipilih, setelah status akreditasi dari perguruan tinggi yang dituju....